Camilan Ini Ternyata Banyak Manfaatnya Untuk Kesehatan. Wajib Coba !




Tomat cherry mungkin berukuran kecil namun khasiat buah ini ternyata sungguh luar biasa. Buah ini mengandung banyak mineral dan juga vitamin, termasuk vitamin C. Selain itu tomat cherry juga mengandung thiamin, magnesium, kalium, manga, fosfor, dan niacin yang bagus untuk menjaga kesehatan tubuh dan membanu tumbuh kembang anak. Kandungannya yang bergizi sangat baik untuk Anda konsumsi. Tubuh Anda tidak hanya sehat tapi juga mampu mencegah terkena penyakit ringan maupun berat. Mulailah untuk menjaga kesehatan dengan mengonsumsi makanan yang bernutrisi dan juga sehat seperti buah tomat cherry ini.

Berikut khasiat dari mengkonsumsi Tomat cherry

1.    Menurunkan risiko kanker dan penyakit jantung

2.    Menurunkan tekanan darah karena tomat cherry kaya akan kandungan kalium

3.    Membantu menurunkan berat badan

4.    Menjaga kesehatan kulit.

5.    Meningkatkan kekebalan tubuh

6.    Menjaga kesehatan tulang

7.    Menangkal radikal bebas

8.    Mendukung pertumbuhan buah hati

9.    Mencegah datangnya penyakit kanker

10. Bagus untuk penderita diabetes

 

 

Apa yang istimewa dari Tomat Cherry Sukuh Gesang EcoFarm dibandingkan dengan yang lain? 

  1. Bibit didatangkan langsung dari Negeri Belanda 
  2. Ditanam di ketinggian 1010 mdpl
  3. Sistem pengairan tidak menggunakan pralon, tapi menggunakan selang drif sehingga bebas timbal 
  4. Media tanam tidak menggunakan tanah, namun menggunakan cocopeat
  5. Penggunaan pupuk bahan dasar alam, sehingga bebas dari bahan kimia 
  6. Tingkat pH air untuk penyiraman terkontrol pada tingkat pH normal 
  7. Buah segar langsung dipetik dari kebun dengan konsep Green house


Pencarian

Kabar Terbaru

stats online users